Bola Dunia Terbesar di Dunia - Globe menurut
id.wikipedia.org adalah bola dunia berukuran kecil dalam bentuk tiga dimensi
dengan kemiringan 66 ⅛ ° pada garis ekliptika (bidang edar bumi)dan dengan
kemiringan 23 ⅛ ° dari matahari. Globe juga bisa disebut sebagai model tiruan
bumi yang memberikan gambaran bentuk bumi sehingga mendekati bentuk sebenarnya.
Kata "globe" berasal dari kata "globus" (bahasa Latin) yang berarti bola yang bulat.
Akan tetapi bagaiaman dan
seperti apa jika globe tersebut berukuran jumbo banget? Apa ada? Yup! Ada dong!
Berikut ini gambarnya yang kami ambil dari yangpalingbesar.blogspot.co.id.
Globe atau bola dunia segede
itu berada di Batam, Kepulauan Riau. Nampak pada gambar atau photo tersebut, Jo
Zhou, kepala pabrik Sunjoy dari Guang Zhou, RRC, melintas di bawah bola dunia
buatan industrinya, di Batam, Sabtu (27/12/2008). Globe terbesar di dunia tersebut
bergaris tengah 11 meter dan terbuat dari bahan PVS-tampolin. Globe tersebut terpasang
di Mega Wisata Ocarina, Batam, Kepulauan Riau.
Mengingat itu data 2008,
jika Anda menemukan Globe atau bola dunia yang lebih besar dari yang kami
posting, silahkan infokan kepada kami untuk kami update artikel ini. Terimakasih.
(Sumber: yangpalingbesar.blogspot.co.id)
wah keren sekali yah
ReplyDeleteEMI